Sabtu, 16 Juli 2022

Bahagiaku Ketika Melihat Ponakan Tersenyum Di Saat Ulang Tahun Nya Yang Ke 4 TAHUN

 







Bahagiaku Ketika Melihat Ponakan Tersenyum

Di Saat Ulang Tahun Nya Yang Ke 4 TAHUN

 HARI KE – 196

Bahagia, sebuah kata yang ingin dirasakan oleh semua orang. Bahagia saat melihat orangtua kita senang dengan menunjukkan hasil ujian yang memuaskan, bahagia karena mendapatkan hadiah ketika nilai yang bagus, mendapatkan kado saat ulang tahun, ada juga yang bahagia saat menolong orang lain. Pemikiran setiap orang itu berbeda-beda begitupun dalam mendefinisan kebahagian.Dan menurutku kebahagiaan itu ialah saat membuat orang lain tersenyum dengan tindakan alami kita. Dengar artian, tindakan yang lakukan tidak dengan keterpaksaan melainkan ikhlas, dengan begitu kita akan merasa nyaman melihat orang lain tersenyum bahagiaKebahagian itu milik setiap orang dan akan dirasakan oleh setiap orang, asalkan kita dengan sabar menunggu hari itu akan datang. Kebahagian orang juga berbeda-beda. Misalnya, hal yang kita anggap sederhana sebenarnya bisa membuat orang lain bahagia. Untuk itu aku akan menceritakan sedikit pengalaman mengunjungi panti asuhan bersama teman-teman mahasiswa di salah satu daerah di Jakarta setahun lalu. Sebenarnya kegiatan yang kami adakan tersebut merupakan syarat dari salah satu mata kuliah di kampus. Dan itu merupakan pengalaman pertama aku berkunjung ke panti asuhan, dan kungjungan itu sangat memberi manfaat dan mengajarkanku untuk lebih bersyukur dengan apa yang aku miliki dan pentingnya berbagi, memberi, serta menyantuni sesama.

Usiamu Baru 4 Tahun , Tetapi Polah tingkahmu sangat Lucu dan menggemaskan Penulis , Disaat Penulis  sibuk dengan Pekerjaan tapi masih bisa bermain dengan Ponakan tercinta tersebut. Apalai di saat Penulis memakaikan Beliau Blangkon Dia Sangat Lucu Banget, Pada hari ini Tanggal 16/7/2022 Keponakan Tercinta Genap Berusia 4 Tahun Penulis hanya bisa memberikan Hadiah doa Semoga Panjang Umur Sehat Selalu  Nurut  Pada Ayah , Ibu Dan Keluarga

#Tantangan Guru Siana

# dispendik Surabaya

#Guruhebat

 

 

 

 

 

 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar