SIAPKAN
Siswa yang Sehat Untuk Menjadi
Generasi
Emas UNGGUL Dan Berkarakter
Di
Bumi HIJAU SMP PGRI 6 Surabaya
HARI KE – 368
Anemia adalah suatu
kondisi medis dimana kadar hemoglobin kurang dari normal . Anemia pada remaja
putrisampai saat ini masih cukup tinggi, menurut World Health Organization,
prevalensi anemia dunia berkisar 4088%.Menurut WHO, angka kejadian anemia pada
remaja putri di Negara -negara berkembang sekitar53,7% dari semua remaja putri,
anemia sering menyerang remaja putri disebab kan karena keadaan stress,haid,
atau terlambat makanan. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui
prevalensi dan hubunganantara kebiasaan makan, status gizi, tingkat asupan
vitamin A dan tingkat asupan vitamin C pemeriksaan kadar Hemoglobin darah
dan Golongan darah yang diikuti oleh semua anak dan remaja
Dalam menyiapkan Siswa yang Sehat Untuk Menjadi Generasi
Emas UNGGUL Dan Berkarakter SM PGRI 6 Surabaya Sekolah Peduli Berbudaya
Lingkungan yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7-9 Kelurahan Wonokusumo Kecamatan
Semampir Pada Hari Kamis 12/1/2023 SMP PGRI 6 Surabaya kedatangan 2 Tamu
Perawat PUSKESMAS WONOKUSUMO Kecamatan Semampir yaitu Mbak YANTI Dan Mbak RORO , Kehadiran Beliau
Yaitu Pemeriksaan Skrining Anemia Remaja Putri bagi Siswi SMP PGRI 6 Surabaya
Dalam Kesempatan ini
Penulis berharap agar menyiapkan Siswa
yang Sehat Untuk Menjadi Generasi Emas
UNGGUL Dan Berkarakter di Bumi HIJAU SMP PGRI 6 Surabaya
@pramukasmkn10sby
@banuatmokos.pd
@dispendiksby
#dispendiksby
#pramukasmkn10sby
#Tantangan Guru Siana
# dispendik Surabaya
#Guruhebat
Tidak ada komentar:
Posting Komentar