Kamis, 03 Juni 2021

“ MENGURUS BEA BALIK NAMA KENDARAAN BERMOTOR BERSAMA SAUDARA DARI KRIAN “

 











































“ MENGURUS BEA BALIK NAMA KENDARAAN BERMOTOR

BERSAMA SAUDARA DARI KRIAN “

HARI KE 506

Dokumen kepemilikan kendaraan bermotor wajib ada untuk semua pemilik kendaraan. Sebab dokumen tersebut yang jadi bukti sah kepemilikan dan kendaraan terkait bukan hasil curian. Namun, beberapa kali ditemukan kejadian seusai membeli kendaraan bekas seperti sepeda motor, pemilik yang baru ragu untuk melakukan balik nama karena tidak memiliki dokumen KTP pemilik sebelumnya. Balik nama sendiri merupakan proses pengalihan kepemilikan kendaraan bermotor dari pemilik sebelumnya ke pemilik yang baru. Ternyata proses balik nama kendaraan masih bisa dilakukan meski tanpa membawa KTP pemilik sebelumnya. Dokumen-dokumen yang perlu disiapkan sebagai syarat balik nama adalah sebagai berikut, STNK asli dan fotokopiannya KTP pemilik baru asli dan fotokopiannya BPKB asli dan fotokopiannya Kuitansi pembelian kendaraan yang ditandatangani di atas materai Rp 10.000

Pada hari Kamis 3/6/2021 Penulis yang juga Kepala SMP PGRI 6 Surabaya  Sekolah Peduli Berbudaya Lingkungan yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7-9 Bersama Mbak YAYUK Saudara dari KRIAN Berangkat dari Rumah Pukul 09.00 Ke KANTOR SAMSAT Kedung Cowek. Disana Penulis mengantarkan BALIK Nama Mobil Mbak YAYUK Datang Langsung ANTRE Di LOKET Untuk Dapat FORMULIR , Setelah Di Isi FORMULIR Tersebut Menuju Ke CEK FISIK , Dimana Mobil Di CEK Fisiknya Oleh PETUGAS , Setelah di cek Oleh Komandan yang menjaga di meja tersebut , Setelah dari meja  Menuju Ke LOKET VERIVIKASI , Setelah Itu Menuju Ke LOKET KASIR .

Penulis baru merasakan betapa sulitnya mengurus BALIK Nama Kendaraan Bermotor tersebut yang begitu Ribet apalagi di ruangan yang begitu Banyak Orang. Alhamdulilah Akhirnya Pukul 12.00 Penulis selesai semua dalam pengurusan BALIK Nama tersebut dan selesai pengurusan tersebut Penulis di ajak Mbak YAYUK Jalan Jalan Ke BANGKALAN Untuk Menikmati Makan SIANG Bebek SINJAY  Yang Alhamdulilah Di Bebek SINJAY Tersebut SEPI Pengunjung jadi penulis dan mbak YAYUK Bisa Nyaman Menikmati makan siang yang lelah akibat dari Mengurus BALIK Nama Tersebut,

#Tantangan Guru Siana     

# dispendik Surabaya

#Guruhebat       

 

 

 

1 komentar:

  1. Sayangnya tidak Ada rincian biaya balik nama. Kan bisa jadi referensi untuk pembaca.

    BalasHapus