Raih Bintang Keberhasilanmu Melalui Pramuka Di SMP PGRI 6
Hari Ke- 881
Pramuka, lebih dari sekadar kegiatan ekstrakurikuler. Ini adalah wadah bagi generasi muda untuk mengembangkan diri, mengasah keterampilan, dan meraih prestasi. Banyak sekali kisah sukses yang berawal dari kiprah di dunia kepramukaan.Banyak anggota Pramuka yang telah berhasil meraih prestasi di berbagai bidang, baik di tingkat nasional maupun internasional. Kisah-kisah mereka bisa menjadi inspirasi bagi kamu yang ingin meraih prestasi yang sama.Lantas, bagaimana cara meraih prestasi lewat ajang Pramuka? Temukan Minat dan Bakat: Pramuka menawarkan beragam kegiatan, dari kepanduan hingga seni. Temukan minatmu, lalu asah terus hingga menjadi ahli. Berlatih dengan Tekun: Tidak ada prestasi yang diraih tanpa kerja keras. Berlatih secara rutin dan konsisten akan membantumu menguasai materi dan keterampilan yang dibutuhkan. Jangan Takut Menghadapi Tantangan: Ajang Pramuka adalah tempat yang tepat untuk menguji keberanian dan mental. Hadapi setiap tantangan dengan semangat juang yang tinggi. Belajar dari Kegagalan: Kegagalan adalah bagian dari proses. Jangan berkecil hati, tapi jadikan sebagai pelajaran untuk menjadi lebih baik lagi. Bekerja Sama dalam Tim: Pramuka mengajarkan pentingnya kerja sama. Bangun hubungan yang baik dengan sesama anggota pramuka, karena keberhasilan tim adalah keberhasilan pribadi.
Sekolah Inspirasi SMP PGRI 6 Surabaya Sekolah yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7 - 9 Kelurahan Wonokusumo Kecamatan Semampir selalu mengajak siswa / siswi nya untuk terus berkarya dan meraih sebuah Prestasi
Pada Hari Ahad 26/1/2025 Tim Scoot SMP PGRI 6 Surabaya TIM ASOKA Dan BLACK PANTHER Kumpul di sekolah SMP PGRI 6 Surabaya Pukul 05.30 Untuk mengikuti Event Lomba Taraka 2025 Yang diadakan di SMAN 9 Surabaya TINGKAT Jawa TIMUR.
Dalam kesempatan ini Kakak - Kakak Alumni SMP PGRI 6 Surabaya juga ikut mengantarkan Adik Adik mereka mengikuti Lomba TARAKA 2025. Dimana Ajang Lomba TARAKA 2025 Yang di ikuti yaitu membuat PIONERING F1, DANCE SEMAPHORE , SMS , Pengetahuan Umum , dengan semangat dan Motivasi yang sangat tinggi tidak membuat TIM SMP PGRI 6 Surabaya minder mengikuti lomba TARAKA 2025 Tersebut walaupun sekolah kecil masih mampu menunjukan kemampuan se kelas dengan sekolah - sekolah Unggulan yang lain.
Dalam kesempatan tersebut Penulis yang juga Kepala SMP PGRI 6 Surabaya yang juga selalu mendampingi Peserta didik SMP PGRI 6 Surabaya dikacah lomba menyampaikan Raih Bintang Keberhasilanmu Melalui Pramuka
Penulis Yang Juga Kepala SMP PGRI 6 Surabaya Berharap Masyarakat Yang Punya PUTRA / PUTRI Kelas 6 Untuk Dapat Mendaftarkan / Menitipkan PUTRA / Putri Mereka Untuk Mengenyam Pendidikan di SMP PGRI 6 Surabaya Agar Mereka Memiliki MENTAL JUARA Dan Menjadi GENERASI EMAS BERKARAKTER
Buruan segera daftar di SMP PGRI 6 SURABAYA
TemPat Pendaftaran PPDB 2025/2026
JALAN BULAK RUKEM III NO 7 – 9
RT 05 RW 05
KELURAHAN WONOKUSUMO
KECAMATAN SEMAMPIR
https://goo.gl/maps/ZZaD7ezxJLTdFCqg8
Info Lebih Lanjut
Wa Center: 031-3716556
CITRA PUSPITASARI,S.Pd : https://wa.me / +62 851-7160-8586
H.BANU ATMOKO,S.Pd :https://wa.me/ +083857963098
H.HARTONO ,B.A : https://wa.me/ +62 821-3307-0947
@banuatmokos.pd
@dispendiksby
#dispendiksby
https://instagram.com/genzasurabaya_kusumabangsa . .
https://instagram.com/genzaeducation?igshid=MzM yNGUyNmU2YQ==
https://www.tiktok.com/@genza.kusumabangsa?_t= cGt2DdVH . https://www.instagram.com/p/C1JaLMJPpXN
Tidak ada komentar:
Posting Komentar