SHALAT DHUHA DAN HAJAT
Di Sekolah Inspirasi SMP PGRI 6
Ajarkan Raih Rezeki
yang Halal Agar Hidup
Berkah Barokah Selamanya
HARI KE – 561
Ada beberapa hadits yang menjelaskan keutamaan sholat dhuha. Termasuk di antaranya yakni menjadi ibadah sunnah yang mengundang rezeki serta jadi amalan penghapus dosa. Sholat dhuha adalah ibadah yang dikerjakan pagi hari. Waktu pengerjaan sholat dhuha dapat dilakukan setelah matahari terbit sampai menjelang waktu dzuhur.Dalam hadits yang diriwayatkan Bukhari dan Muslim, dari Abu Hurairah berkata, "Nabi SAW kekasihku telah memberikan tiga wasiat kepadaku yaitu, berpuasa tiga hari dalam setiap bulan, mengerjakan dua rakaat sholat dhuha dan mengerjakan sholat witir sebelum tidur." Mengutip buku Keberkahan Sholat Dhuha, Raih Rezeki Sepanjang Hari oleh Ustadz Arif Rahman disebutkan bahwa beberapa jumhur ulama mengatakan sholat dhuha adalah sunnah, bahkan para ulama Maliki dan Syafi'i menyatakan bahwa sholat dhuha adalah sunnah muakkad.
Rezeki Itu Mudah Untuk di dapatkan Serta Raihlah Rezeki yang Halal Agar Hidup Kita Kekal Berkah Barokah Selamanya Serta Jangan Lupa Untuk Terus SHOLAT Dhuha Dan HAJAT Itulah yang Selalu di ajarkan di Sekolah Inspirasi SMP PGRI 6 Surabaya Sekolah yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7 - 9 Kelurahan Wonokusumo Kecamatan Semampir
Pada Hari Jum’at 11/8/2023 Selepas Olah Raga Siswa / Siswi SMP PGRI 6 Surabaya Langsung Berwudhu Serta Masuk Ke dalam Musholah Untuk Melaksanakan Shalat Dhuha Dan SHALAT Yang dipimpin Oleh Bapak Ustad MUFID ,S.Pd . I Selaku Guru Pendidikan Agama Islam Dan Budi Pekerti, Selepas SHALAT DHUHA DAN SHALAT HAJAT Siswa / Siswi SMP PGRI 6 Surabaya Dan Bapak / Ibu Dewan Guru Melanjutkan dengan Pembacaan Istighosah Serta Yasin Bersama
Dalam kesempatan ini Penulis Mengajak Siswa Dan Guru Bahwa Kegiatan ini adalah Mengajak siswa dan Guru Raihlah Rezeki yang Halal Agar Hidup Kita Kekal Berkah Barokah Selamanya
Penulis Yang Juga Kepala SMP PGRI 6 Surabaya Berharap Masyarakat Yang Punya PUTRA / PUTRI Kelas 6 Untuk Dapat Mendaftarkan / Menitipkan PUTRA / Putri Mereka Untuk Mengenyam Pendidikan di SMP PGRI 6 Surabaya Agar Mereka Memiliki MENTAL JUARA Dan Menjadi GENERASI EMAS BERKARAKTER
Buruan segera daftar di SMP PGRI 6 SURABAYA
TemPat Pendaftaran PPDB 2023/2024
JALAN BULAK RUKEM III NO 7 – 9
RT 05 RW 05
KELURAHAN WONOKUSUMO
KECAMATAN SEMAMPIR
https://goo.gl/maps/ZZaD7ezxJLTdFCqg8
Info Lebih Lanjut
Wa Center: 031-3716556
YUNI ISMARYATI ,S.Pd : https://wa.me/+62 822-4596-0800
H. BANU ATMOKO,S.Pd :https://wa.me/+083857963098
@banuatmokos.pd
@dispendiksby
#Tantangan Guru Sia
Tidak ada komentar:
Posting Komentar