Senin, 16 Januari 2023

Komunikasi yang Intens antara Orang Tua ,Siswa Sekolah Menghasilkan GENERASI EMAS UNGGUL Dan BERKARAKTER Di BUMI SMP PGRI 6 Surabaya

 













Komunikasi yang Intens antara Orang Tua ,Siswa  Sekolah Menghasilkan GENERASI EMAS UNGGUL

Dan BERKARAKTER Di BUMI SMP PGRI 6 Surabaya

 

HARI KE – 372

 

Setiap akhir semester, biasanya akan ada pembagian buku laporan hasil pembelajaran siswa-siswi setelah enam bulan belajar di bangku sekolah. Buku laporan tersebut merupakan hasil evaluasi atas apa yang telah dipelajari dan diujikan baik saat pelajaran harian maupun ujian sekolah. Buku laporan hasil pembelajaran sering dikenal juga dengan istilah rapor. Laporan ini pada umumnya berisi hasil kinerja siswa yang diberikan oleh sekolah kepada siswa untuk diketahui orang tua mereka. Rapor juga sering dijadikan sebagai tolak ukur kemampuan siswa selama belajar di sekolah. Pada umumnya sistem pelaporan yang diberikan menggunakan skala pemeringkatan tertentu yang dibagi ke dalam beberapa kategori nilai. Sistem skala tersebut bisa dalam bentuk huruf seperti A untuk nilai 90 – 100, B untuk nilai 80 – 89, dan seterusnya. Ada juga yang menggunakan skala nilai angka. Rapor juga bisa menjadi dokumen yang menjadi penghubung antara pihak sekolah dengan orang tua untuk mengetahui hasil belajar anak-anak mereka. Sehingga dalam penulisannya, buku laporan atau rapor harus informative, komunikatif, dan komprehensif atau menyeluruh. Penilaian pada rapor SMP sebenarnya tidak jauh berbeda dengan rapor SD. Hanya saja terdapat materi atau muatan lokal tambahan yang mungkin tidak didapatkan di tingkatan SD. Selain itu, pengambilan nilainya pun lebih banyak pada nilai harian dan ujian semester.

Pada Hari Sabtu 14/1/2023 SMP PGRI 6 Surabaya Sekolah Peduli Berbudaya Lingkungan yang terletak di Jalan Bulak Rukem III No 7 – 9 Kelurahan Wonokusumo Kecamatan Semampir Pada Pukul 07.30 Diadakan Pembagian RAPOT SEMESTER Genap TAHUN  Pelajaran 2022/2023. Dalam SAMBUTANNYA Penulis Menyampiakan Ucapan Terimakasih Kepada Bapak / Ibu Orang Tua Wali Murid atas Dukungannya Alhamdulilah SMP PGRI 6 Surabaya Di AKHIR Tahun 2022 Di TUTUP Dengan PIALA LOMBA Pembuatan VIDEO SERTA Di TAHUN 2023 Di Buka Dengan 2 PIALA LOMBA PRAMUKA Di SMKN 1O Surabaya

Di samping Itu Penulis Juga Menyampaikan JADUAL PAT Untuk Kelas 9 Dan Kelas 6  Sertas PTS Baik SMP PGRI 6 Surabaya Maupun SDS AL-IKHLAS Surabaya Adalah 12 Maret 2023 Di samping Itu Penulis Menyampaikan UNTUK Mengawasi CARA Belajar WAKTU Sekolah JANGAN SAMPAI Untuk TIDAK IKUT EXTRA Karena Dengan EXTRA Dan Lomba Bisa Antarkan ANAK MASUK SMA / SMK Negeri secara Cuma Cuma LEWAT SERTIFIKAT LOMBA

Dalam kesempatan ini Komunikasi yang Intens antara Orang Tua ,Siswa Dan Sekolah Harapannya Adalah Menghasilkan GENERASI EMAS UNGGUL Dan BERKARAKTER Tidak HANYA Tanya MASALAH BEASISWA Saja Tetapi Orang Tua Juga PEDULI Tentang Kemajuan Putra / Putrinya Selama Mengenyam Pendidikan Di SMP PGRI 6 Surabaya

@pramukasmkn10sby

@banuatmokos.pd

@dispendiksby

#dispendiksby

#pramukasmkn10sby

#Tantangan Guru Siana

# dispendik Surabaya

#Guruhebat

Tidak ada komentar:

Posting Komentar